get app
inews
Aa Text
Read Next : Pengakuan Purnomo Menyesal Bunuh Istri di Jombang, Bawa Kabur Uang Korban Rp60 Juta

Kronologi Pembunuhan Suami Istri di Tulungagung, Dipukuli di Ruang Karaoke Pribadi 

Selasa, 04 Juli 2023 - 12:07:00 WIB
Kronologi Pembunuhan Suami Istri di Tulungagung, Dipukuli di Ruang Karaoke Pribadi 
Pelaku pembunuhan suami istri saat diamankan di Mapolres Tulungagung. (Anang Agus Faisal).

Akibat pukulan itu, korban jatuh dan tak sadarkan diri. Sekitar pukul 23.40 WIB, korban tetap tak bergerak dan dikira sudah tewas. Kondisi itu membuat pelaku terdiam sambil merokok hingga dua batang. 

Tiba-tiba, korban masih bisa bergerak. Selanjutnya, pelaku kembali memukul wajah korban berkali-kali dengan posisi telentang.

Saat dipukul itulah, kepala korban terbentur hebat sehingga tidak bergerak dan dimungkinkan sudah meninggal dunia. "Setelah itu, pelaku mengikat tangan korban dengan posisi di belakang menggunakan tali ban. kemudian dibalik lagi dan diikat juga kakinya," katanya. 

Selanjutnya korban dipindahkan ke ruang pojok karaoke seperti sebagaimana temuan di Tempat Kejadian Perkara (TKP). Di saa itulah, istri korban, Ning Sri Rahayu tiba-tiba muncul. "Korban kedua ini datang mencari suaminya karena ditelepon dua kali tidak diangkat," katanya. 

Tapi, oleh pelaku istri korban juga dipukul hingga jatuh. Selanjutnya, korban dijerat dengan kabel mic yang ada di lokasi. "Pelaku turut menghabisi istri korban karena takut perbuatannya terbongkar," tuturnya. 

Editor: Ihya Ulumuddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut