Momen Haru Anak Unggah CCTV saat Ayah Wafat dalam Keadaan Sujud di Masjid Lawang Malang
Selasa, 09 Juli 2024 - 09:04:00 WIB
"Masyaallah di hari Jumat, di sujud terakhir, di shaf paling depan," komentar akun @ayaa.tr.
"Sedih tapi juga bahagia liatnya, meninggal dalam keadaan baik begitu. semoga nanti kita jg meninggal dalam keadaan Husnul khatimah," komentar @Spalspillstore.
Editor: Donald Karouw