Mabuk usai Putus Cinta, Pemuda di Madiun Ceburkan diri ke Sungai lalu Tewas Tenggelam
Rabu, 04 Oktober 2023 - 15:55:00 WIB
        
    
                
            
                
                                    Sementara itu, Kapolsek Jiwan AKP Gunawan mengatakan masih menyelidiki penyebab korban tewas. Jenazah korban dibawa ke Rumah Sakit dr Soedhono Madiun untuk diautopsi.
"Dugaan awal yang jelas karena tenggelam. Untuk penyebab akan diungkap ahli," katanya.
                                    Editor: Donald Karouw