Kecelakaan di Sidoarjo, Pengendara Motor Perempuan Tewas Terlindas Truk
Selasa, 23 April 2024 - 16:33:00 WIB
Saat bersamaan melintas truk kontainer. Diduga sopir truk tidak mengetahui telah terjadi kecelakaan di samping kiri bagian belakang truknya lalu terlindas roda belakang kiri hingga tewas.
Korban bernama Amirul Fauziah, warga Desa Wage, Kecamatan Taman, Kabupaten Sidoarjo.
Editor: Kurnia Illahi