Tragis, Pulang Disuntik Vaksin Covid-19, Pelajar SLB Tewas Terlindas Truk
Sabtu, 18 September 2021 - 22:00:00 WIB
“Akibatnya, korban jatuh ke sisi kiri dan langsung terlindas roda belakang truk tronton tersebut,” kata saksi mata, Hendro.
Sang ayah yang mengemudikan motor selamat. Namun, anaknya yang jatuh ke sisi kiri langsung terlindas truk dan tewas seketika.
Kasus kecelakaan tersebut kini sudah ditangani Unit Laka Lantas Polres Jombang. Petugas telah mengevakuasi kedua korban dari TKP. Keluarga korban yang datang ke TKP langsung menangis histeris melihat kondisi korban.
Editor: Maria Christina