Survei ARCI: Prabowo Ungguli Ganjar dan Anies Baswedan di Jawa Timur
Jumat, 24 Februari 2023 - 19:40:00 WIB
Survei ARCI dilakukan pada 9 Februari 2023-17 Februari 2023. Survei menggunakan metode multistage random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 1.200 responden dengan margin of error sebesar 2,8 persen dan tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.
Berikut elektabilitas capres di Jawa Timur berdasarkan survei ARCI:
1. Prabowo Subianto: 19,4%
2. Ganjar Pranowo: 17,6%
3. Anies Baswedan: 15,7%
4. Khofifah Indar Parawansa: 7,3%
5. Muhaimin Iskandar: 7,2%
6. Mahfud MD: 7,1%
7. Erick Thohir: 5,4%
8. Puan Maharani: 4,2%
9. Agus Harimurti Yudhoyono (AHY): 3,5%
10. Airlangga Hartarto: 2,9%
11. Ridwan Kamil: 2,3%
12. Sandiaga Uno: 2,1%
13. Andika Perkasa: 2,1%
Tidak menjawab/tidak tahu: 3,2%
Editor: Ihya Ulumuddin