get app
inews
Aa Text
Read Next : Bupati Pati Sudewo Jadi Tersangka KPK, Langsung Ditahan

Penyidik KPK Geledah Kantor PDAM Giri Tirta Gresik, Bawa 2 Koper

Rabu, 07 April 2021 - 21:27:00 WIB
Penyidik KPK Geledah Kantor PDAM Giri Tirta Gresik, Bawa 2 Koper
Petugas KPK saat memasuk mobil usai menggeledah Kantor Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Giri Tirta Gresik, Rabu (6/4/2021). (Foto: SINDOnews/Ashadi Iksan)

Informasi diperoleh, penggeledahan tersebut terkait dugaan kasus korupsi proyek kerja sama investasi antara PDAM Giri Tirta Gresik dengan PT Dewata Bangun Tirta (DBT), dan PT Drupadi Agung Lestari (DAL) pada tahun 2012, dengan nilai investasi sebesar Rp133 miliar.

Kedua proyek dimaksud, yakni kerja sama investasi PDAM Giri Tirta dengan PT Dewata Bangun Tirta (DBT) dengan sistem Build Operate Transfer (BOT) untuk membangun proyek instalasi pengolahan air di Desa Legundi, Kecamatan Driyorejo senilai Rp47 miliar dengan waktu kerja sama selama 25 tahun.

Kemudian, proyek dengan PT Drupadi Agung Lestari (DAL) untuk membangun Rehabilitation Operating Transfer (ROT) di Desa Krikilan, Kecamatan Driyorejo senilai Rp86 miliar dengan waktu kerja sama selama 25 tahun.

Editor: Maria Christina

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut