Pemohon Banpres UMKM Positif Covid–19, Kantor DKUPP Kota Probolinggo Lockdown
Kamis, 22 Oktober 2020 - 15:53:00 WIB
Dia menambahkan, selain menutup kantor sementara waktu, seluruh pegawai kantor juga menjalani rapid test. Saat ini, pihaknya masih menunggu hasil tes.
Fitri menambahkan, terdeteksinya pemohon ini positif Covid-19 ketika hasil rapid test saat pendaftaran di DKUPP menunjukkan hasil reaktif. Selanjutnya, yang bersangkutan menjalani swab test dan hasilnya positif.
“Penutupan kantor ini sebagai antisipasipenularan Covid-19,” katanya.
Editor: Umaya Khusniah