get app
inews
Aa Text
Read Next : Fenomena La Nina di Akhir Tahun, BMKG Minta Warga Waspadai Banjir hingga Longsor

Hujan Es dan Badai, Pendakian ke Gunung Arjuno- Welirang Ditutup 

Kamis, 08 April 2021 - 19:34:00 WIB
Hujan Es dan Badai, Pendakian ke Gunung Arjuno- Welirang Ditutup 
Tangkapan layar cuaca ekstrem di Gunung Arjuno-Welirang. (Foto: Istimewa)

Namun, Wahyudi belum dapat memastikan sampai kapan penutupan jalur pendakian ke Gunung Arjuno - Welirang akan dilakukan. Sebab, dirinya belum dapat memperkirakan sampai kapan cuaca ekstrem bakal terjadi. Jika cuaca telah membaik, maka akses pendakian kembali dibuka.

"Masih menunggu cuaca membaik (dibukanya). Kalau cuaca membaik baru kita evaluasi lagi untuk pembukaan jalur pendakian," tuturnya.

Diketahui, pendakian ke Gunung Arjuno - Welirang sebenarnya baru saja dibuka pada 27 Maret 2021 setelah sebelumnya sempat ditutup akibat cuaca yang tak mendukung. Namun baru saja beberapa waktu dibuka, cuaca ekstrem kembali membuat jalur pendakian ke Gunung Arjuno - Welirang ditutup.

Editor: Maria Christina

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut