get app
inews
Aa Text
Read Next : Dorong Ketahanan Pangan Nasional, Bank Mandiri Bantu Petani Kebumen Hindari Gagal Panen

Genjot Produksi, Kementan Distribusikan 34.356 Alsintan untuk Petani 

Jumat, 21 Mei 2021 - 09:12:00 WIB
Genjot Produksi, Kementan Distribusikan 34.356 Alsintan untuk Petani 
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo saat memberikan alsintan kepada kelompok tani di Malang. (Foto: Okezone/Avirista Midaada).

"Dari sebelumnya itu hanya untuk luasan milik kami sendiri itu 6000 m² bisa dapat 30 sak atau 30 karung, atau kira-kira 3,3 ton sampe 3,6 ton, saat ini bisa dapat 5 ton sampai 6 ton. Karena kan pertumbuhan padinya kan lebih bagus dan Lebih cepat. Anakannya lebih banyak dan ketika kita panen kehilangan yang jatuh-jatuh itu juga sedikit," ujarnya. 

Sebelumnya, Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo menjelaskan, alsintan merupakan alat bantu untuk meningkatkan efektivitas kinerja petani di sawah. Dengan alsintan diharapkan tugas-tugas petani yang memerlukan waktu cukup lama dapat dipangkas. 

"Kami berharap alsintan dapat membantu seluruh kegiatan pertanian dan meningkatkan produktivitas mulai dari proses tanam, panen, hingga pengelolaan hasil panen," tuturnya. 

Editor: Ihya Ulumuddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut