get app
inews
Aa Text
Read Next : 178 Pendaki Terjebak di Ranu Kumbolo saat Gunung Semeru Meletus, Begini Kondisinya

Erupsi Gunung Semeru Minggu Pagi, Awan Panas Meluncur Sejauh 7 Km

Minggu, 04 Desember 2022 - 08:56:00 WIB
Erupsi Gunung Semeru Minggu Pagi, Awan Panas Meluncur Sejauh 7 Km
Tangkapan Layar Erupsi Gunung Semeru, Minggu (4/12/2022). (Foto: Dok PVMBG)

Tim reaksi cepat BPBD Lumajang terus disiagakan guna antisipasi adanya peningkatan aktivitas gunung semeru.

"Erupsi disertai awan panas guguran (APG) itu diinformasikan dari pukul 02.46 WIB," kata Kalaksa BPBD Lumajang, Patria Dwi Hastiyadi, Minggu (4/12/2022).
 
"Pukul 05.00 pagi terjadi peningkatan untuk APG susulan terakumulasi jangkauannya sampai 7 Km," ujarnya lagi. 

Sementara itu hingga kini Gunung Semeru masih berstatus Siaga atau level 3. Masyarakat diimbau tidak beraktivitas pada zona berbahaya di sektor tenggara di sepanjang besuk koboan sejauh 13 km dari puncak.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut