Detik-Detik Kecelakaan Beruntun 3 Truk dan Motor di Jember Terekam CCTV
Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:55:00 WIB
Kecelakaan ini juga merusak sepeda motor yang terparkir di pinggir jalan. Akibat kecelakaan tersebut, sopir truk pengangkut galon terluka di bagian kakinya karena sempat terjepit di dalam kabin. Korban dilarikan ke puskesmas
Saat kejadian sempat menimbulkan kemacetan lalu lintas. Kasus kecelakaan tersebut kini ditangani oleh Polantas Resort Jember untuk memastikan penyebab kecelakaan.
Editor: Kurnia Illahi