get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Pemuda di Surabaya Babak Belur Dihajar Massa usai Tepergok Curi 2 Karung Beras

Antusias, Lansia Peserta Vaksinasi Covid-19 di Surabaya Membeludak 

Kamis, 25 Februari 2021 - 11:59:00 WIB
Antusias, Lansia Peserta Vaksinasi Covid-19 di Surabaya Membeludak 
Puluhan lansia di Surabaya menunggu giliran untuk disuntik vaksin Covid-19, Kamis (25/2/2021). (Foto: Sindonews/Aan Haryono).

Diketahui, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mulai menggelar vaksinasi Covid-19 tahap dua yang dikhususkan bagi pelayanan publik hingga lansia. 

Kepala Dinas Kesehatan Kota Surabaya Febria Rachmanita mengatakan, untuk tahap dua dosis satu ini, Pemkot Surabaya mendapatkan 12.840 vial vaksin Covid-19. Dosisnya bisa digunakan untuk 10 orang, sehingga 12.840 vial itu bisa digunakan untuk 124.800 sasaran.

“Jadi, ukuran vialnya berbeda dengan yang kemarinnya, yang sekarang lebih besar. Vaksin yang gelombang satu kemarinnya, 1 vial dosisnya untuk 1 orang saja, tapi yang ini 1 vial dosisnya bisa digunakan untuk 10 orang. Insyallah aman dan steril karena nanti jarum suntiknya ganti yang baru setiap orang,” katanya. 

Editor: Ihya Ulumuddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut