Rencananya penyekatan akan dilakukan selama 24 jam non-stop. Pengetatan ini dilakukan setelah melonjaknya warga Bangkalan yang positif Covid-19. Sejak tadi malam, tes swab yang dilakukan diketahui sudah ada dua pengendara positif Covid-19 .
Sementara itu, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi yang sempat mengunjungi pos penyekatan meminta warga untuk tetap menjaga protokol kesehatan . Dia juga berencana untuk membuat rumah sakit darurat di sisi jembatan Suramadu.
"Ayo tetap dipakai maskernya," kata Eri pada pengendara jalan.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait