Pertunjukan baronsai di Kelenteng Hok Sian Kiong Kota Mojokerto, Selasa (1/2/2022). (Foto: iNews.id/Sholahudin).

MOJOKERTO, iNews.id - Satgas Covid-19 membubarkan massa yang berkerumun saat perayaan Imlek 2573 di Kelenteng Hok Sian Kiong Kota Mojokerto, Selasa (1/2/2022). Selain itu, petugas juga menghentikan pertunjukan barongsai dan liang liong di lokasi. Tindakan ini diambil petugas Covid-19 karena acara pertunjukan tersebut menimbulkan kerumunan. 

Awalnya tidak ada masalah dengan perayaan Imlek di sana. Seluruh warga Tiongjoa menggelar ibadah dan doa di dalam ruangan kelenteng. Setelah semua prosesi peribadatan selesai, barulan pertunjukan seni barongsari dan liang liong digelar. 

Kegiatan ini rupanya menyita perhatian warga sekitar. Mereka lantas berduyun-duyun masuk halaman kelenteng dan berjubel. Jumlahnya ratusan, sehingga terjadi kerumunan massa. 


Editor : Ihya Ulumuddin

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network