Salah satu ruangan di RS Saiful Anwar diubah menjadi ruang khusus Covid-19. (Foto: Okezone/Avirista Midaada)

Saat ini lanjut Donny, ada 136 bed noncovid yang telah diubah menjadi bed ruangan khusus pasien Covid-19.
"Dulunya ruang incovid itu kapasitas bed 83. Kami tambah 53 lagi, sehingga keseluruhan akan menjadi 136," ucapnya.

Namun, seluruh bed tersebut belum seluruhnya dimanfaatkan. Penyebabnya karena jumlah tenaga medis tang terbatas. "Karena keterbatasan itu, kami harus mengatur tenaga medis sehingga kita belum optimal. Dari 53 tadi yang masih beroperasi itu 30 bed, sehingga sekarang dari 83, awal, sudah beroperasi 113 bed," katanya. 

Sebagai informasi, pasien Covid-19 di tiga daerah Malang Raya yakni Kota Malang, Kabupaten Malang, dan Kota Batu mencapai 6.087 pasien. Dari jumlah tersebut 425 menjalani perawatan, 525 pasien meninggal dunia, dan 5.137 pasien Covid-19 dinyatakan sembuh. 


Editor : Ihya Ulumuddin

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network