Dia menyampaikan, peristiwa tabrak lari itu terjadi pukul 03.30 WIB. Korban, kata dia berboncengan sepeda motor Honda Vario dengan temannya, yaitu Feri (19 tahun) dan Saiful (17 tahun).
"Setibanya di lokasi kejadian, pengendara motor yang berboncengan tiga itu berbelok kanan tepat di depan Kantor BCA Sampang," ucapnya.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait