Rangkaian acara HUT k-80 RI di Grahadi Surabaya diawali dengan dzikir dan doa bersama Habib Syeh. (Foto: ist)

Untuk mendukung kelancaran acara, Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Jatim menyiapkan rekayasa lalu lintas dan kantong parkir. Sejumlah ruas jalan akan ditutup, termasuk Jalan Tunjungan menuju Grahadi dan jalur dari Siola ke Embong Malang. Pengendara diarahkan melalui Jalan Genteng.

Kepala Bidang Lalu Lintas Jalan Dishub Jatim, Farid Susanto, menyebut, pihaknya menyiapkan sekitar 3.500 unit ruang parkir, tersebar di Jalan Simpang Dukuh, Taman Apsari, Embong Malang, Jalan Yos Sudarso, Jalan Panglima Sudirman, serta area parkir Surabaya Plaza dan Tunjungan Plaza. “Kami ingin memastikan masyarakat yang datang dapat menikmati perayaan dengan aman, nyaman, dan tertib,” kata Farid.


Editor : Kastolani Marzuki

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network