Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto. (Foto: Mukhtar Bagus).

JOMBANG, iNews.id - Polisi belum menemukan Moch Subchi Azal Tsani (MSAT) alias Mas Bechi (42) anak kiai di Jombang, Jawa Timur (Jatim) tersangka pencabulan terhadap sejumlah santriwati, Kamis (7/7/2022). Upaya pencarian masih dilakukan. 

Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto mengatakan, saat ini sebanyak 320 orang simpatisan tersangka telah ditangkap. Mereka dinilai berupaya menghalang-halangi polisi untuk menangkap tersangka.

"Di dalam juga banyak simpatisan. Kita sudah mengamankan simpatisan ini ke Polres Jombang. Jumlah simpatisan itu ada 320 orang dan 20 di antaranya anak-anak," ujar Dirmanto di depan Kompleks Ponpes Shiddiqiyyah, Jombang, Jatim, Kamis (7/7/2022).


Editor : Kurnia Illahi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network