Mobil Pecah Ban, Pedangdut Difarina Indra Selamat dari Kecelakaan di Tol Jombang
Kamis, 08 Juni 2023 - 20:17:00 WIB
"Terimakasih semuanya atas doanya. Maaf gak bisa balas satu per satu. Alhamdulillah, aku dan semua yang di mobil selamat tidak ada yang luka parah," tulis Difarina Indra di akun Instagramnya @difarina_reall.
Difarina mengaku banyak hikmah yang bisa diambil dari musibah kecelakaan yang dialaminya. Dia juga berpesan agar lebih berhati-hati di jalan. "Dari kejadian ini semoga jadi pembelajaran semoga semua temen-teman dalam lindungan Allah. Tetap hati-hati di jalan," ucapnya.
Editor: Kastolani Marzuki