get app
inews
Aa Text
Read Next : Tanjungbalai Geger! Siswi SMP Nekat Lompat dari Lantai 4 Sekolah, Begini Kondisinya

Mengaku Disiksa, 5 Calon TKW Lompat dari Gedung Penampungan Setinggi 15 Meter di Malang

Kamis, 10 Juni 2021 - 15:38:00 WIB
Mengaku Disiksa, 5 Calon TKW Lompat dari Gedung Penampungan Setinggi 15 Meter di Malang
Penampakan Gedung penampungan TKW di Malang. (Foto: iNews.id/Deni Irwansyah).

MALANG, iNews.id - Lima calon Tenaga Kerja Wanita (TKW) melompat dari atap gedung setinggi 15 meter di tempat penampungan TKI, BLK Centra Karya Semesta, Malang, Rabu (9/6/2021) malam. Tiga calon TKW terluka dalam peritiwa itu, sementara dua lainnya selamat. 

Menurut pengakuan warga, kelima calon TKW kabur dari penampungan dengan menggunakan selimut yang diikat dan dililitkan pada tembok. Setelah itu mereka meloncat ke bawah. Karena pisisi yang cukup tinggi menyebabkan tiga calon TKW terluka. 

Informasi yang dihimpun, kelima TKW tersebut nekat kabur karena merasa tersiksa selama di tempat penampungan. Pengakuan itu disampaikan salah seorang TKS kepada warga sekitar. "Kami disika, kami tidak dikasi libur. PT-nya tidak resmi," kata salah seorang TKW yang terluka. 

Editor: Ihya Ulumuddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut