get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Sumenep M5,0 Terasa Cukup Kuat di Pasuruan hingga Malang

Keren! Kakek di Pasuruan Sulap Lahan Samping Rumah Jadi Sirkuit BMX Demi Sang Cucu

Senin, 11 September 2023 - 11:45:00 WIB
Keren! Kakek di Pasuruan Sulap Lahan Samping Rumah Jadi Sirkuit BMX Demi Sang Cucu
Keren! Kakek di Pasuruan Sulap Lahan Samping Rumah Jadi Sirkuit BMX Demi Sang Cucu (Foto: iNews/Jaka Samudra)

Meski berukuran hanya 8 meter kali 20 meter, para biker cilik mengaku senang mempunyai tempat latihan dekat rumahnya. Rata-rata para biker cilik ini berumur antara 4 tahun sampai 11 tahun. Mereka mengaku akan terus berlatih agar menjadi atlet-atlet nasional bahkan internasional nantinya.

"Iya senang latihan biker. Gak nangis kalo jatuh," ucap cucu Imam, GAza Alfayet.

Selama ini, para biker-biker cilik ini tetap diawasi oleh pembimbingnya. Hal ini agar mereka bermain secara teratur tidak berebut. Rencananya biker-biker cilik ini akan diikutkan lomba-lomba tingkat kota maupun provinsi Jatim.

Editor: Nani Suherni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut