Curah Hujan Tinggi, SMA di Tulungagung Diterjang Banjir Bandang
Kamis, 17 November 2022 - 12:50:00 WIB
Lantaran dipenuhi lumpur, kegiatan belajar mengajar terpaksa diliburkan. Para siswa dan pihak sekolah bergotong royong membersihkan sisa lumpur yang mengendap.
"Sungai kecil di belakang situ gak nampung air terus akhirnya lewat sini masuk ke kelas," kata salah seorang siswa, Oktavio.
Editor: Rizky Agustian