get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Terkini Guncang Kuta Bali, Cek Magnitudonya!

BBPJN Sebut Jalan di Jatim dan Bali dalam Kondisi Mantap: Siap untuk Jalur Mudik 

Rabu, 05 April 2023 - 14:59:00 WIB
BBPJN Sebut Jalan di Jatim dan Bali dalam Kondisi Mantap: Siap untuk Jalur Mudik 
Penampakan jalan provinsi yang akan menjadi jalur mudik 2023. (istimewa).

Sementara di Bali kemantapannya sekitar 98,81 persen. “Semua pekerjaan konstruksi dan rehabilitasi jalan akan dihentikan pada H-10 dan alat berat sudah tidak ada di lapangan,” kata Apri.
 
Selain memantau kesiapan jalan nasional, BBPJN Jawa Timur-Bali juga menyiapkan Posko Lebaran dan alat berat untuk tanggap daruratdiberbagai titik jalan nasional. Menurut Apri, untuk posko Lebaran di jalan nasional ditargetkan sudah berdiri H-10 dan alat berat disiagakan di lokasi rawan longsor seperti di Trenggalek dan di daerah Gumitir. 

“Total di Jawa Timur ada 27 posko dan Disaster Relief Unit (DRU) tersebar di 9 lokasi. Sementara di Bali ada 7 posko lebaran dan 2 lokasi DRU,” katanya.

Editor: Ihya Ulumuddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut