"Kami terus melakukan aksi karena sampai saat ini janji pemerintah provinsi Jawa Timur masih terbengkalai. Kami ingin agar segera diterbitkan keputusan gubernur terkait transportasi online," ujar Koordinator akai Samuel Rendi.
Samuel mengatakan, pada aksi kali ini, mereka menyasar beberapa titik, yakni Kantor Dinas Perhubungan Jatim, Mapolda Jatim dan berakhir di Gedung Negara Grahadi Surabaya untuk bertemu dengan Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa.
Editor : Ihya Ulumuddin
Artikel Terkait