Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Ganis Setyaningrum (tiga dari kiri) membantu memasang patok deteksi gelombang tinggi di perairan Bulak Cumpat, Sabtu (14/11/2020).(Foto: iNews.id/istimewa)

Sebagai pengingat dan deteksi, patok yang terbuat dari batang bambu ini diberi warna sesuai dengan kondisi kesiagaan, yakni hijau, kuning dan merah. “Selain patok deteksi debit air, kami juga menyiagakan personel di sekitar kawasan pantai Bulak Cumpat dan Nambangan,” ujarnya.

Diketahui, pada Kamis (12/11/2020) lalu, gelombang tinggi menerjang sepanjang pantai Bulak Cumpat dan Nambangan. Sebanyak 40 perahu nelayan rusak dan tenggelam akibat peristiwa itu. Selain itu, gelombang tinggi juga membuat tembok rumah warga retak.


Editor : Ihya Ulumuddin

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network