Kapolda Jatim Irjen Pol Nanang Avianto saat meninjau evakuasi korban musala ambruk di Ponpes Al Khozyni, Sidoarjo. (Foto: Humas Polri)

Meski dua unit ekskavator sudah disiagakan sejak Senin malam, penggunaannya belum difungsikan. Getaran dari alat berat dikhawatirkan dapat meruntuhkan puing dan membahayakan korban maupun tim penyelamat di lokasi.

Sementara itu, Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Jules Abraham Abast, menyampaikan bahwa tim gabungan menggunakan peralatan khusus untuk mengevakuasi korban secara aman.

“Saat ini fokus pada evakuasi dan penyelamatan korban termasuk personel yang kita libatkan untuk menangani musibah ini,” ujar Abast.

Polda Jatim libatkan pakar ITS bantu evakuasi korban musala ambruk Ponpes Al Khozyni Sidoarjo. Evakuasi fokus selamatkan korban tanpa risiko tambahan.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network