Timnas Indonesia akan menghadapi Palestina di FIFA Matchday yang berlangsung di Stadion GBT Surabaya, Rabu (14/6/2023) malam ini. (Foto: ANtara)

"Persiapan kami bagus semua. Pemain sudah mulai komplet," ujarnya.

Dimas mengatakan sebenarnya saat TC dirinya sempat mengalami cedera ringan. Namun, kondisinya sudah sepenuhnya membaik dan siap berlaga.

"Kondisi saya lebih baik, kemarin sempat sedikit ada masalah di lutut. Namun, sekarang sudah tidak masalah," katanya.

Setelah melawan Palestina, Timnas Indonesia akan menjamu juara Piala Dunia 2022 Argentina dalam FIFA matchday. Laga itu akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Senin (19/6/2023).


Editor : Kastolani Marzuki

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network