Lapangan golf yang memiliki pemandangan tak tertandingi ini berlokasi di Jalan Rancamaya Utama Ciawi, Bogor. Setiap pegolf pasti memiliki kenangan tersendiri setelah bermain di lapangan golf ini.
Karakter serta ketenangan lapangan golf ini memberikan manfaat serta pengalaman yang menyenangkan bagi para pegolf.
Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait