Seorang pria ditemukan tewas di kamar kontrakan di Probolinggo oleh mantan istri yang curiga karena tidak bisa dihubungi. (Foto: Hana Purwadi)

Polisi yang menerima laporan lantas melakukan olah TKP. Hasilnya tidak ditemukan indikasi penganiayaan pada tubuh Indra.

Sehingga, dugaan sementara korban meninggal dunia karena sakit liver yang diderita.

"Kalau luka-luka bekas penganiayaan tidak ditemukan setahu saya," ucap Kades Pondok Kelor, Federik.

Jenazah Indra kemudian dibawa ke RS Waluyo Jati Kraksaan untuk diautopsi demi kepentingan penyelidikan.


Editor : Rizky Agustian

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network