Petugas juga menemukan sejumlah barang milik korban, antara lain uang tunai Rp22.000, sebungkus rokok dan korek. Untuk kepentingan pemeriksaan medis, jenazah korban dievakuasi ke RSUD dr R Sosodoro Djatikoesoemo Bojonegoro.
“Kami telah menghubungi pihak keluarga korban untuk proses penyerahan jenazah,” katanya.
Hingga berita ini diturunkan, jenazah masih berada di kamar jenazah rumah sakit sambil menunggu kedatangan keluarga dari Sumsel.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait