Ilustrasi, Kecelakaan beruntun di Pamekasan, Jawa Timur melibatkan dua truk dan mobil boks pengangkut ice cream, Selasa (15/8/2023).. (Foto: Istimewa).

Sesampainya di lokasi kejadian, kata dia mobil ice cream tiba - tiba akan belok kanan. Truk berwarna kuning yang berada tepat di belakangnya kaget kemudian membanting setir ke kiri hingga menabrak bagian belakang mobil ice cream.

"Mobil ice cream tiba-tiba belok kanan," ujar Budi di Sampang, Selasa (15/8/2023).

Sementara, truk yang dikemudikannya juga langsung membanting setir ke kanan hingga menabrak bagian depan mobil  ice cream. Benturan keras membuat dia terjepit bagian depan mobil.

Proses evakuasi berlangsung lama. Budi berhasil dievakuasi dengan selamat. Kini kasus kecelakaan tersebut masih dalam proses penyelidikan pihak laka lantas Polres Pamekasan.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network