Lalu lintas di wilayah Gresik selatan lumpuh akibat banjir luapan Kali Lamong, Jumat (11/2/2022). (Foto: iNews.id/Agus Ismanto).

Karena itu dia bersama warga lainnya turun membantu pengguna jalan. Sebab, akses jalan tidak terlihat, sehingga berpotensi menimbulkan bahaya. "Banjirnya cukup deras. Jalan tidak terlihat. Kalau tidak dikawal bisa terperosok," katanya. 

Selain merendam ruas jalan raya, banjir luapan Sungai Kali Lamong juga masih merendam 12 desa di wilayah Kecamatan Benjeng dan Cerme Gresik. Akibatnya, aktivitas warga di 12 desa ini terganggu. 


Editor : Ihya Ulumuddin

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network