Bandara Internasional Juanda melayani sebanyak 440.066 penumpang hingga H+2 lebaran. Jumlah itu naik sebanyak 28 persen dibanding tahun lalu. (Foto: Lukman Hakim)

"Secara keseluruhan tumbuh 28 persen dibanding tahun lalu yakni 344.229 penumpang, kalau tahun 2023 ini ada 440.066 penumpang," katanya.

Guna melayani para pemudik yang akan balik, pengelola juga telah memaksimalkan layanan. Salah satunya dengan pengoperasian empat mesin X-Ray penumpang dan satu X-ray karyawan jika terjadi kepadatan penumpang. Pengelola juga menambah petugas yang bertugas setiap shift-nya mengantisipasi adanya kepadatan pergerakan penumpang.

"Kami juga siapkan tambahan satu X-Ray di sisi timur terminal untuk antisipasi. Seluruh peralatan pemeriksaan keamanan tersebut menurut perhitungan kami masih akan dapat menampung jumlah penumpang yang akan terlayani. Pada area tersebut personil Avsec yang bertugas adalah sejumlah 20 sampai 25 orang setiap shift-nya," ujar dia.


Editor : Rizky Agustian

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network