JEMBER, iNews.id - Sungai Bedadung, Jember Lor, Patrang, Jember, Jawa Timur, kembali Meluap. Air di pemukiman warga terus meninggi hingga memicu kepanikan.
Warga yang panik segera mengemasi barang dan mengungsi menuju tempat lebih aman. Bersama Tim Tagana, warga terus memantau lokasi.
Menurut warga sejak empat jam terakhir air sungai terus naik. Beruntung air tidak menerobos masuk ke dalam rumah.
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsJatim di Google News
Bagikan Artikel: