Longsor dan Air Menyembur di Jalan Tol Pandaan-Malang, Arus Lalin Dialihkan

MALANG, iNews.id - Ruas Tol Pandaan-Malang ditutup dua jalur akibat longsor. Longsor dipicu hujan deras yang mengguyur, Selasa (8/3/2022).

Longsor tepatnya di ruas Tol Pandaan Malang km 78.600 dan 78.800. Selain tertutup material longsor, air juga menyembur dari pinggir jalan.


Editor : Dani M Dahwilani

Bagikan Artikel: