Jelang Pileg 2019, Puskesmas Bojonegoro Buka Layanan untuk Caleg Depresi

BOJONEGORO, iNews.id - Puskesmas Kalitidu di Bojonegoro, Jawa Timur siap menerima pasien calon legislatif (caleg) yang gagal terpilih di Pemilu Legislatif (Pileg) 2019. Setelah gagal terpilih, tak jarang caleg yang frustrasi hingga depresi.

Selain dokter, petugas juga menyiapkan lima ruangan khusus dan layanan psikiatri 24 jam penuh. Terdata di Bojonegoro sedikitnya ada 620 Caleg yang bersaing memperebutkan 50 kursi anggota DPRD.

Video Editor: Khoirul Anfal


Editor : Dani M Dahwilani

Follow Berita iNewsJatim di Google News

TAG : pileg
Bagikan Artikel: