Hendak Menyebrang ke Bali, Pelabuhan Ketapang Dipadati Calon Wisatawan 

BANYUWANGI, iNews.id - Wisatawan yang hendak berlibur ke Bali terus berdatangan ke Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi. Calon penumpang didominasi kendaraan roda empat atau kendaraan pribadi yang hendak menyeberang ke pelabuhan gilimanuk.

Antrean calon penumpang ini terjadi sejak Jumat (10/5) dini hari. Otoritas berwenang mencatat terjadi kenaikan penumpang 35% dibandikan hari normal. Atau terdata sebanyak 1.800 penumpang dan 11.130 kendaraan.

Produser: Reza Ramadhan
Video Editor: Ifaldi Musyadat


Editor : Wahyu Triyogo

Bagikan Artikel: