Infografis 6 Cara Turunkan Demam Anak tanpa Obat Sirop

Infografis 6 Cara Turunkan Demam Anak tanpa Obat Sirop
Infografis 6 cara alami turunkan demam anak. (Grafis: Maspuq Muin)

SURABAYA, iNews.id - Ada sejumlah cara alami nenurunkan demam pada anak tanpa obat sirop. Hal ini penting diketahui para orang tua menyusul Kasus gagal ginjal akut misterius pada anak yang diduga akibat penggunaan obat sirop. Pemerintah pun terpaksa melarang penggunaan obat sirop, terutama obat penurun demam (paracetamol) yang diduga menjadi penyebab kerusakan pada ginjal. 

Lalu, bagaimana mengobati anak yang demam pada situasi seperti ini?. Bagi para orang tua, tak ada salahnya mencoba cara-cara alami untuk menurunkan demam pada anak. 

Selain jauh dari bahaya kerusakan ginjal, cara alami ini juga tidak menimbulkan efek samping bagi si kecil. Beberapa dokter anak juga menganjurkan cara alami ini, seperti yang dilakukan para orang tua dahulu.

Editor : Kastolani Marzuki

Follow Berita iNewsJatim di Google News

Bagikan Artikel: