Setelah membeli rumah, mobil, hingga tanah, 32 warga kampung miliarder di Tuban, Jawa Timur, beramai-ramai mendaftar umrah.

TUBAN, iNews.id - Setelah membeli rumah, mobil, hingga tanah, 32 warga kampung miliarder di Tuban, Jawa Timur, beramai-ramai mendaftar umrah.  Mereka berharap bisa berangkat umrah saat Ramadan mendatang.

Salah seorang warga mengaku sangat bahagia bisa berangkat umrah bersama empat anggota keluarganya. Sebelumnya, warga Tuban viral di media sosial setelah mendadak menjadi miliarder.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network