PACITAN, iNews.id - Di tengah musibah banjir dan longsor yang melanda beberapa kecamatan di Pacitan, sejumlah sekolah tetap menjalankan ujian akhir semester. Ujian terpaksa dilakukan di sejumlah masjid akibat sekolah mereka terdampak banjir dan longsor, Senin (04/12/2017).
Salah satu sekolahan yang mengadakan ujian di luar kelas adalah SMP Negeri 1 Arjosari. Ujian tersebut dipantau langsung Bupati Pacitan. Meskipun sedang berada dalam situasi bencana sebanyak 98% siswa hadir untuk mengikuti ujian semester.
[Video Editor: Khoirul Anfal]
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait