Penyidik Direskrimum Polda Jawa Timur memeriksa adik kandung Venna Melinda, Reza Mahastra, Selasa (10/1/2023).

SURABAYA, iNews.id - Penyidik Direskrimum Polda Jawa Timur memeriksa adik kandung Venna Melinda, Reza Mahastra, Selasa (10/1/2023). Reza diperiksa untuk penyelidikan kasus KDRT pasangan artis Venna Melinda-Ferry Irawan.

Sejak kasus ini dilaporkan, Kepolisian telah memeriksa lima orang saksi di antaranya pegawai hotel dan adik Venna Melinda. Penyidik juga melakukan olah TKP di hotel tempat kejadian KDRT.

Polisi juga akan mengambil bukti dari rekaman CCTV hotel. Sementara, untuk Ferry Irawan selaku terlapor masih dalam status saksi.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network