Penambang pasir di Desa Sumnber Wuluh, Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, menemukan kerangka korban erupsi Gunung Semeru.

LUMAJANG, iNews.id - Penambang pasir di Desa Sumnber Wuluh, Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, menemukan kerangka korban erupsi Gunung Semeru. Meski sudah 8 bulan terendam material erupsi dan kondisi korban tinggal tulang, namun pakaian korban masih utuh sehingga masih bisa dikenali.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network