Presiden Joko Widodo tiba di Bandara Juanda, Surabaya, Selasa (29/11/2022).

SURABAYA, iNews.id - Presiden Joko Widodo tiba di Bandara Juanda, Surabaya, Selasa (29/11/2022). Presiden Jokowi meresmikan Asrama Mahasiswa Nusantara (AMN) Surabaya.

Ada yang unik saat kedatangan presiden bersama rombongan. Presiden menjelaskan tentang capres rambut putih dan punya kerutan wajah. Keterangan presiden membuat Menhan Prabowo tertawa dan geleng-geleng kepala.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network