Bangunan indah Taj Mahal tak hanya ada di India.

GRESIK, iNews.id - Bangunan indah Taj Mahal tak hanya ada di India. Di kompleks Perumahan Graha Amerta Bunder, Kebomas, Gresik, berdiri sebuah masjid mirip Taj Mahal.

Masjid Al Amin dengan desain mirip Taj Mahal itu banyak dikunjungi wisatawan. Warga berdatangan untuk beribadah atau sekadar menikmati keindahan bangunan masjid.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network