SURABAYA, iNews.id - Parcaambles, Jalan Raya Gubeng Surabaya, Kamis (27/12/2018) malam, akhirnya dibuka untuk lalu lintas kendaraan. Jalan raya di jantung Kota Surabaya tersebut dioperasikan setelah mendapat kepastian aman dan layak dari Pemerintah Kota Surabaya dan Polrestabes Surabaya.

Begitu dibuka, ratusan kendaraan pun melintas. Kendati demikian pengendara diimbau berhati-hati dan memacu kendaraan pada kecepatan standar. Berikut video kondisi Jalan Raya Gubeng selengkapnya.

Video Editor: Khoirul Anfal


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network