SURABAYA, iNews.id - Pasca ambrolnya papan seluncur air di Kolam Renang Kenjeran Waterpark, Surabaya, Jawa Timur (Jatim). Pemkot Surabaya akan mengevaluasi laporan pemeriksaan keamanan peralatan dan permainan pada wahana.
Sementara DPRD Kota Surabaya akan memanggil pengelola terkait peristiwa yang menyebabkan 16 pengunjung menjadi korban.
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait