MALANG, iNews.id - Detik-detik gempa 6,4 skala richter (SR) yang dimutakhirkan menjadi 6,3 SR di wilayah Jawa Timur (Jatim) dan sekitarnya diabadikan warganet, Kamis (11/10/2018) pukul 01.57 WIB. Seorang warga bernama Winarko Utomo, merekam situasi gempa yang mengguncang Malang, Jawa Timur. Selain itu, ada juga netizen yang mengabadikan kondisi di Situbondo.
Video Editor: Khoirul Anfal
Editor : Dani M Dahwilani
gempa bumi
Artikel Terkait