Beginilah suasana warung lesehan di Kawasan Pintu Air Tambak Kemangi, Ponorogo. (Foto: iNews.id)

PONOROGO, iNews.id - Beginilah suasana warung lesehan di Kawasan Pintu Air Tambak Kemangi, Ponorogo. Warung yang menyajikan menu soto ayam ini selalu ramai pengunjung. Tak hanya karena rasanya yang gurih, tetapi harga soto yang hanya Rp2 ribu membuat kuliner ini menjadi buruan warga. 

Pengelola warung sengaja mematok harga murah dengan alasan untuk bersedekah. Dalam sehari warung lesehan ini bisa menjual 300-500 porsi. 

Produser: Reza Ramadhan


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network