Banjir melanda kawasan Semambung, Driyorejo, Gresik, Jawa Timur.

GRESIK, iNews.id - Banjir melanda kawasan Semambung, Driyorejo, Gresik, Jawa Timur. Pagi ini, Rabu (22/2/2023) karyawan dari puluhan industri terpaksa diliburkan. Air menggenangi jalan-jalan di kawasan itu hingga menyulitkan aktivitas warga.

Akses jalan provinsi Surabaya-Mojokerto juga tergenang banjir. Kemacetan parah tak bisa dihindari dan kendaraan banyak yang mogok.

Produser: B.Lilia Nova


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network